Polsek Cipondoh Tangerang bersama Tiga Pilar Gelar Rapid Test Swab Antigen di Puskesmas FKPM – – POLRI PRESISI

Polsek Cipondoh Tangerang bersama Tiga Pilar Gelar Rapid Test Swab Antigen di Puskesmas FKPM –

[ad_1]

 8 total views,  8 views today

kabarpolri.com -Tangerang, Polsek Cipondoh bersama tiga pilar menggelar Rapid Test Swab Antigen Warga Kel. Ketapang Kec. Cipondoh yang Telah Kembali Mudik Lebaran (Pulang Kampung), bertempat di Puskesmas FKPM Kel Ketapang Cipondoh Jl. Kh Diwantoro RT.03 /02 Kel. Ketapang Kec. Cipondoh Kota Tangerang, Selasa (18/5/2021)

Kapolsek Cipondoh Kompol H. Ubaidilah SH. MA, mengatakan untuk mencegah penyebaran virus covid-19, polsek Cipondoh bersama tiga pilar mengelar Rapid test gratis bagi warga yang pulang dari mudik lebaran.

“Kita berikan pelayanan ini secara gratis sehingga warga dapat melakukan rapid test di tempat tempat yang telah kita sediakan,” kata Kapolsek, Selasa (18/5/2021)

“Adapun Warga yang telah dilakukan Rapid Test Swab Antigen jumlah 2 (Dua) Orang menggunakan SIKM Passca Mudik,” jelas Kapolsek.

“Dari hasil rapid test swab antigen 2 warga Kelurahan Ketapang kecamatan cipondoh dinyatakan negatif,” ungkap Kapolsek.

Turut hadir juga pada kegiatan tersebut, Camat Cipondoh R. Rizal Ridolloh S.sos, Wadan Koramil 01 Tgr KAPTEN INF. Suroyo, Kanit Binmas Iptu Amir Machmud, Panit Bimmas Ipda Hartoyo,Lurah Ketapang H. Alex SaadonSip. Mm, Kepala Puskesmas Ketapang Drg Muhammad Ilham.MPH, Ketua RW.08 Kel. Ketapang Yopi dan Bhabin Kamtibmas kel ketapang Aiptu Dhani kec Cipindoh.(hy/bs/ubaidillah)

[ad_2]

Sumber Berita

Exit mobile version